Info Loker PT Surya Cipta Sempurna Jakarta Barat

Deskripsi Pekerjaan

Deskripsi Pekerjaan:

  • Melakukan end to end recruitmen process di mulai dari mencari kandidat karyawan, menyotir, dan menyeleksi surat lamaran untuk mendapatkan calon kandidat yang sesuai permintaan user, melalui database, media iklan online, media iklan cetak, dll.
  • Menjadwalkan kandidat untuk mengikuti proses seleksi dengan menggunakan email, telepon, atau media pemberitahuan lainnya.
  • Melakukan koordinasi dengan user/atasan untuk proses seleksi di tahap selanjutnya hingga penerimaan calon karyawan.
  • Melaksanakan proses penerimaan karyawan baru.

Kualifikasi:

  • Usia max 30 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Psikologi
  • Berpengalaman di bidang recruitment minimal 1 tahun
  • Mampu memenuhi deadline dan target yang diberikan oleh atasan
  • Memiliki jiwa yang rajin, teliti, jujur, serta kreatif dan inovatif
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan analisa yang baik
  • Bersedia ditempatkan di Bandengan Utara, Jakarta Barat

Informasi Tambahan

Tingkat Pekerjaan
Pegawai (non-manajemen & non-supervisor)
Kualifikasi
Sarjana (S1)
Pengalaman Kerja
1 tahun
Jenis Pekerjaan
Penuh Waktu

Tentang Perusahaan

PT Surya Cipta Sempurna adalah perusahaan multi-bisnis yang bergerak dibidang manufaktur, distribusi, restaurant dan distributor FMCG.

Perusahaan kami terus berkembang dengan pesat, oleh sebab itu kami membutuhkan banyak tenaga kerja untuk berbagai posisi.

Lingkungan kerja yang nyaman, jenjang karir yang menjanjikan kami tawarkan untuk pribadi yang ulet, dinamis, berkualitas, dan menyukai tantangan untuk berkembang bersama kami.

Berlokasi di Jl. Gedong Panjang 2 No. 5A – 5B, Bandengan, Jakarta Barat.

Informasi Tambahan Perusahaan

Ukuran Perusahaan
1001 – 2000 pekerja
Waktu Proses Lamaran
21 hari
Industri
Makanan & Minuman/Katering/Restoran
Tunjangan dan Lain-lain
Asuransi kesehatan, Waktu regular, Senin – Jumat, Kasual (contoh: Kaos)
Lokasi
Jl. Gedong Panjang 2 No. 5A – 5B, Bandengan
info loker